Rabu, 09 Januari 2013

Cara Import Dapodik ke Aplikasi UN SD/MI

Repot mengentri data ke Alpikasi UN SD/MI ???.

Jangan Bingung!! Tinggal Import aza dari Aplikasi Dapodik.....

Neeehhh ane kasih tau cara nya!!
  •  Buka Aplikasi Dapodik dan pastikan telah terpasang patch UN nya, Lalu klik Unduh Peserta UN

  • Simpan file unduhannya dimana sajah, contoh saya menyimpannya di desktop "20227054-SD   NEGERI SUKAWARGI 01 CISURUPAN"

 
  • Copy file unduhan dari Dapodik tadi,  klik folder Aplikasi UN SD/MI 2013  klik folder "02-17"
 
  •  Buatlah Folder baru dengan memberi nama "DAPODIK", buka folder tersebut dan Paste unduhan peserta UN tadi.

  • Buka Aplikasi UN SD/MI, pilih Import Dapodik dan klik proses, maka akan muncul file unduhan tadi.



Catatan: Pastikan No Induk siswa dalam DAPODIK sudah benar dan tersusun,karena itu akan berpengaruh pada no urut siswa!!

---------------------------------------SEMOGA BERMANFAAT----------------------------------

4 komentar:

  1. MASUKNYA BERgimana tuh?
    DASARKAN ALPHABET BUKAN BERDARKAN NOMOR INDUK!

    BalasHapus
  2. Iya bener banggetzz, pas masuk ke aplikasi UN semuanya masuk jadi berdasarkan no induk!!

    BalasHapus
  3. maaf mas bro.... yang terjadi di aplikasi saya malah ngurut berdasarkan alphabet... bukan no induk ... itu gimana tuh caranya ???

    BalasHapus
  4. Pake openoffice masbro,
    buka file di folder 02-17 ada file .dbf
    nah itu yang di buka sama open office,
    Udah dibuka d save ke exel, trs d buka sama exel lalu d save as pake format 5.0/95 di save di folder 02-17/biodata..
    lalu import d aplikasi UN nya

    selamat mencoba!!

    BalasHapus